Aplikasi DUPAK Guru Format Microsoft Excel New Update 2016/2017
Daftar Pengusul Penetapan Angka Kredit (DUPAK) adalah formulir yang berisi keterangan perorangan dosen dan butir kegiatan yang dinilai dan harus diisi oleh dosen pengusul jabatan fungsional dalam rangka penetapan angka kredit.
Penerapan sistem Aplikasi Penilaian dan Penetapan Angka Kredit Jabatan Fungsional Kepegawaian (e-DUPAK), berguna sebagai media dalam pengawasan dan pengendalian administrasi analis kepegawaian di BKN. Sistem ini juga dapat menyediakan database jabatan fungsional kepegawaian yang up to date. Dengan demikian, dapat meminimalisasi sistem birokrasi dan terciptanya peningkatan standardisasi proses.
Di samping itu, sistem aplikasi ini dapat meningkatkan pelayanan dan kemudahan bagi PNS yang menduduki jabatan fungsional kepegawaian dalam penyampaian usul penetapan angka kredit dan mempercepat proses usul DUPAK. Kemudahan-kemudahan tersebut membuat mengurangi tindakan menyimpang sehingga tata laksana pemerintahan diterapkan dengan baik.
Untuk lebih detail anda bisa Download sendiri File yang sudah saya sediakan dengan berbentuk Format Microsoft Excel.
LINKDOWNLOAD :
Demikian untuk share tentang Aplikasi DUPAK Guru Format Microsoft Excel New Update 2016/2017 Semoga Bermanfaat.
Aplikasi DUPAK Guru Format Microsoft Excel New Update 2016/2017 ini merupakan informasi dalam bidang Aplikasi, DUPAK Guru, Format, Microsoft Excel, New Update 2016/2017. Mudah-mudahan bisa menjadi referensi yang baik dan benar sesuai harapan saudara.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar